PDIP KK Pererat Barisan

LiputanBMR,Kotamobagu – Bertempat di Kelurahan Mogolaing, Dewan Pimpinan Cabang (DPC)  PDIP Kota Kotamobagu mengadakan Rapat Konsolidasi Pengurus Cabang, Ranting hingga Anak Ranting dengan satu tekad memenangkan OD – SK pada Pemilihan Gubernur Sulut 2015

Di hadiri peserta pengurus PDIP Se-Kotamobagu dan beberapa simpatisan, Rapat Kordinasi ini di lakukan tertutup, karena membahas Internal dan Kordinasi pimpin lansung oleh Olly Dondokambey, SE yang merupakan juga Ketua Fraksi PDIP DPR RI  dan di dampingi pengurus DPD  I PDIP

Setelah Rapat Kordinasi Ketua DPC PDIP KK Meidy Makalalag mengatakan ” Pentingnya Rapat Kordinasi untuk memperkuat konsolidasi antar pengurus  dan kesiapan PDIP KK memenangkan Pilgub 9 Desember 2015 ” ujar Meidy

(David)

Check Also

Dukung Kelancaran Pemilu, PLN Siapkan Pengamanan Khusus Di Lokasi Pemilihan Dan Perhitungan Suara

Liputanbmr.com, Manado – Hari H pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) tahun 2024, PLN Unit Induk Distribusi …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *